Jurnal “Mudir” MPI INSUD Lamongan Terakreditasi Sinta 4
Bertepatan hari Selasa, 13 Desember 2022 hasil akreditasi Jurnal Ilmiah Periode II Tahun 2022 diumumkan serta telah diterbitkan juga Surat Keputusan Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi, Riset, dan Teknologi Nomor 204/E/KPT/2022,…